Category Archives: Kuliner

7 Rekomendasi Restoran Fine Dining Bandung yang Bisa Dicoba!

Bandung tidak hanya menawarkan street food dan cafe instagramable saja, tetapi juga banyak restoran dengan konsep fine dining. Buat Anda yang ingin mencoba pengalaman baru  menikmati hidangan di Kota Kembang di tempat yang mewah, tidak ada salahnya mampir di salah satu restoran di Bandung, yang akan kami rekomendasikan di bawah ini!   Baca juga : […]

5 Jajanan Dekat Alun-alun Bandung, Cocok untuk Ngabuburit!

Bandung dikenal memiliki ragam tempat wisata menarik, mulai dari wisata alam hingga kuliner yang melimpah. Salah satu tempat wisata kuliner yang populer di kota kembang ini adalah Alun-alun Bandung. Ada banyak jajanan dekat Alun-alun Bandung yang terkenal lezat dan menggugah selera. Tidak heran, aneka jajanan dekat Alun-alun Bandung menjadi tempat wisata kuliner populer.   Baca […]

Giggle Box Bandung: Menikmati Cafe Instagramable di Bandung

Nama Giggle Box sudah tidak asing untuk warga Bandung dan sekitarnya. Ini adalah cafe hits yang menjadi salah satu tujuan utama untuk hangout bersama teman atau keluarga. Popularitas Giggle Box terbukti dengan banyaknya cabang di kota dan kabupaten Bandung. Uniknya lagi, setiap cabang Giggle Box selalu menarik untuk dikunjungi.   Baca juga : 5 Restoran Seafood […]

7 Spot Lumpia Basah Bandung Terenak, Pas Dihidangkan Saat Buka Puasa

Kota Bandung dikenal memiliki sejumlah street food alias jajanan yang lezat hingga terkenal ke seluruh nusantara. Selain seblak, Bandung juga punya jajanan lain yang tidak kalah enak, yaitu lumpia basah. Berbeda dengan lumpia khas Semarang, lumpia basah Bandung memiliki keunikan tersendiri.   Baca juga : 6 Tempat Berburu Takjil di Bandung yang Lengkap   Dari segi […]

Ini Dia 5 Rekomendasi Lontong Kari di Bandung, Cocok untuk Menu Makan Siang!

Kekayaan kuliner kota Bandung memang tidak terbatas. Selalu ada saja makanan lezat yang wajib dicicipi di ibukota Jawa Barat itu. Salah satunya adalah lontong kari. Makanan yang satu ini memang bukan makanan khas Bandung. Tapi Anda bisa menemukan sederet tempat untuk menikmati makanan yang punya citarasa gurih ini. Yuk, simak rekomendasinya!   Baca juga : Five […]

5 Rekomendasi Warung Nasi Bebek Madura di Bandung yang Otentik!

Membahas rekomendasi kuliner kota Bandung memang seolah tidak ada habisnya. Ibukota provinsi Jawa Barat ini selalu saja punya tempat makan andalan untuk berbagai menu favorit, termasuk nasi bebek. Buat Anda yang suka menyantap olahan bebek dengan nasi panas mengepul dan sambal yang pedasnya nendang, pastikan simak ulasan berikut ini ya!   Baca juga : 7 Jajanan […]

7 Pilihan Resto Chinese Food Terenak di Bandung yang Wajib Dicoba!

Di antara begitu banyaknya kuliner lezat yang bisa Anda temukan di Bandung, Chinese food adalah salah satunya. Chinese food sendiri termasuk makanan yang sangat digemari oleh masyarakat Indonesia, termasuk mereka yang tidak memiliki keturunan Tiongkok. Buat Anda yang sedang mencari resto Chinese food enak di Bandung, ini dia rekomendasinya!   Baca juga : 5 Restoran Seafood […]

4 Rekomendasi Nasi Goreng Terenak di Bandung yang Tak Boleh Dilewatkan!

Nasi goreng merupakan salah satu sajian nasi yang digoreng dalam sebuah wajan atau penggorengan. Nasi tersebut kemudian dimasak bersama dengan campuran bumbu-bumbu seperti garam, bawang putih, bawang merah, merica, resep bahan tetuka, hingga aru. manis. Selain itu, beberapa bahan tambahan seperti telur, sayur-sayuran, maka namun atau daging.   Baca juga : Warung Nasi Bu Eha, Kuliner […]

6 Tempat Berburu Takjil di Bandung yang Lengkap

Ramadhan tiba! Ramadhan tiba! bulan Ramadhan selalu menjadi agenda yang banyak dinanti bagi seluruh masyarakat.Tidak hanya warga beragama muslim saja, seluruh masyarakat terkhusus di Indonesia pasti sangat antusias menyambut agenda tahunan ini. Salah satu kegiatan yang paling dinanti adalah mencari takjil untuk berbuka puasa. Hanya ada di setiap bulan ramadhan, banyak sudut kota, jalan, dan […]

3 Pilihan Warung Sate Padang Enak di Bandung, Dijamin Nikmat!

Bagi Anda para pecinta kuliner tentu tidak asing lagi dengan makanan khas Indonesia satu ini. Sate merupakan olahan makanan yang terbuat dari daging yang dipotong kecil-kecil dan ditusuk dengan menggunakan tusukan lidi dari tulang daun kelapa. Daging olahan yang digunakan menggunakan berbagai macam protein, mulai dari daging sapi, ayam, kambing, maupun macam-macam protein seafood. Indonesia […]