Bandung memang dikenal punya banyak destinasi wisata dan kuliner yang sangat menarik. Namun tidak hanya itu, Kota Kembang juga punya sejumlah tempat honeymoon buat Anda si pengantin baru. Berbagai destinasi bulan madu ini menawarkan sejumlah aktivitas menarik dengan harga yang relatif terjangkau. Yuk, simak rekomendasinya! Baca juga : 7 Pilihan Tempat Self Photo Studio Bandung […]
Category Archives: Wisata
Kelestarian budaya di Jawa Barat bisa dilihat melalui berbagai hal, termasuk keberadaan kampung adar di dalamnya. Berbeda dengan kampung lain yang sudah lebih modern, kampung adat masih memegang nilai-nilai tradisional dalam keseharian mereka dan menerapkan adat istiadat warisan budayanya. Dalam artikel ini, Anda bisa menemukan ulasan lengkap tentang kampung adat yang ada di tanah Sunda. […]
Pangalengan jadi salah satu kawasan di Kabupaten Bandung yang banyak dikunjungi oleh wisatawan. Ini tidak lepas dari keindahan pemandangan yang ditawarkan. Yuk, simak destinasi wisata apa saja yang bisa Anda kunjungi di Pangalengan! Baca juga : Alam Wisata Cimahi: Tiket Masuk, Aktivitas, Daya Tarik Rumah Putih Cukul Foto oleh @jempolajaib Alamat: PTPN VIII, Kampung […]
Bandung selalu punya destinasi wisata yang menarik perhatian. Kali ini ada Kampung Singkur, wisata alam yang ada di Pangalengan. Tempat ini dipenuhi dengan pohon pinus yang menjulang tinggi, menciptakan udara dan hawa yang sejuk. Aktivitas apa saja yang bisa dilakukan di sini? Berikut ini ulasan lengkapnya! Baca juga : Margacinta Park: Harga Tiket Masuk dan […]
Ada banyak aktivitas yang bisa dilakukan untuk mengisi waktu libur. Bagi Anda pecinta seni, NuArt Sculpture Park wajib masuk ke dalam daftar destinasi wisata! Galeri seni yang ada di Bandung ini menampilkan ratusan karya seni unik dan mengagumkan. Simak ulasan lengkapnya dalam artikel ini ya! Baca juga : Kota Mini Bandung: Tiket Masuk, Aktivitas Seru, […]
Berencana mengadakan reuni di Bandung? Pastikan Anda mencari tempat yang tidak hanya nyaman, tapi juga estetik dan aman di kantong. Di Bandung dan sekitarnya, ada banyak tempat yang bisa Anda jadikan opsi sebagai venue reuni yang pas bersama teman-teman lama. Yuk, simak rekomendasinya! Baca juga : Tepi Danau Kota Baru: Tiket Masuk, Daya Tarik, Aktivitas […]
Jawa Barat dikenal punya sederet kuliner dan destinasi wisata alam yang selalu menarik perhatian. Tapi ternyata kekayaan budaya Jawa Barat juga tidak kalah menarik untuk disimak lho. Salah satunya adalah senjata tradisional yang punya sejarah dan makna tersendiri. Berikut ini beberapa senjata tradisional dari tanah Sunda. Baca juga : Tari Bajidor Kahot: Asal, Sejarah, dan […]
Tidak dipungkiri bahwa Bandung adalah surganya kuliner dan tidak pernah kehabisan tempat nongkrong untuk anak muda. Kali ini ada Sherlock Common Space dimana Anda bisa menemukan sejumlah tenant makanan lezat, serta tempat yang nyaman untuk nongkrong. Tidak lupa konsep bangunan unik dan instagramable yang layak untuk diabadikan. Simak ulasan lengkap tentang tempat yang satu ini […]
Waterpark selalu saja jadi destinasi yang menarik dikunjungi di akhir pekan bersama dengan anak-anak. Kota Bandung punya Margacinta Park yang lokasinya cukup strategis, tidak jauh dari pusat kota. Di dalam waterpark ini tersedia sejumlah wahana bermain dan kolam renang yang bisa dinikmati dewasa dan anak-anak. Yuk, cari tahu tentang keseruan yang bisa Anda nikmati bersama […]
Self photo studio kini makin diminati, termasuk di kota Bandung. Konsep yang unik jadi daya tarik utama, dimana Anda bisa mengoperasikan sendiri kamera yang disediakan sesuai selera. Mau bersama sahabat, pasangan, atau keluarga, Anda tidak akan gagal mendapatkan momen berkesan di self photo studio. Yuk, simak deretan tempat self photo studio di Bandung yang bisa […]










